Kamis, 01 Juni 2017

Manfaat Daun Kitolod Untuk Kesehatan

DAUN KITOLOD
=============>>
Daun kitolod adalah daun dari tanaman liar yang akan dengan mudah Anda temukan di daerah dekat sawah maupun pinggi rjalan. Walaupun jenisnya liar, daun dari tanaman kitolod ini mengandung saponin, alkaloid, dan beberapa kandungan lainnya yang menyehatkan tubuh tidak cuma itu saja daun kitolod ternyata memiliki khasiat serta manfaat yang sama dengan Titan Gel yaitu mampu menjadikan tubuh lebih sehat kuat juga mampu memaksimalkan keperkasaan Stamina jaringan organ vitalitas secara alami tanpa adanya efek samping untuk tubuh. Daun kitolod bentuknya unik dengan bentuk yang panjang dan bergerigi pada bagian pinggirnya. Bunga kitolod berwarna putih yang cantik dan tidak kalah berkhasiatnya seperti daunnya.

kitolod adalah salah satu jenis tanaman yang cukup mudah untuk ditemui dan tumbuh liar di tempat lembab seperti selokan, pinggir sungai, pematang sawah  atau sekitar danau. Tanaman yang memiliki nama ilmiah Isotoma longiflora ini mengandung lobelin dan isotomin. Daun tanaman ini mengandung saponin, alkaloid, polifenol dan saponin. Kitolod dapat ditemukan di dataran rendah sekitar 1000 mdpl. Siapa yang sangka bahwa tanaman yang terabaikan ini terbukti memiliki efek untuk menyembuhkan berbagai penyakit seperti iritasi mata, sakit gigi, asma, hingga kanker!

Manfaat

Masing masing daun dan bunga kitolod memiliki manfaat tersendiri, namun perlu diingat bahwa tanaman kitolod yang anda gunakan sebagai obat harus bersih dan terbebas dari penyakit, jangan gunakan kitolod yang berasal dari tempat yang kotor dan banyak sampahnya seperti selokan, selain itu perlu diingat bahwa pangkal batang kitolod mengandung racun dan harus anda hindari.

1.  Obat mata

Salah satu fungsi yang paling umum dari bunga kitolod adalah sebagai obat mata yang mengalami iritasi, penggunaan kitolod sebagai obat mata sudah terbukti aman secara ilmiah. Cara menggunakannya adalah ambil beberapa bunga kitolod hingga ke pangkal tangkai bunganya. Rendam bunga tersebut dalam air bersih selama beberapa menit, lalu teteskan air dari ujung tangkai bunganya ke mata anda sebanyak 2-3 tetes. Awalnya mata anda akan terasa perih dan sepat, ulangi hal ini sebanyak 3 kali dalam sehari.

2. Mengatasi sakit gigi

Khasiat daun kitolod juga bagus untuk mengatasi penyakit yang Anda rasakan, terutama pada gigi. Daun ini akan meredakan rasa nyeri yang menyakitkan ketika gigi Anda terasa sakit karena hal tertentu seperti makanan yang terlalu panas atau terlalu dingin.

3. Mengobati asma

Khasiat daun kitolod yang cukup penting untuk pernapasan adalah dengan mengobati asma. Daun ini akan meredakan asma bagi penderitanya. Manfaatnya juga akan mengurangi gejala asma agar tidak sering kambuh.

4.  Kanker

Daun kitolod dipercaya memiliki khasiat untuk menyembuhkan kanker. Caranya adalah rebus 3 lembar daun kitolod yang masih menempel di batangnya (hindari pangkal batang) dalam 5 gelas air bersih, biarkan menguap hingga hanya menyisakan 1 gelas air dan minum 1 kali sehari. Karena rasanya tidak enak, anda tidak harus menghabiskannya dan dapat meminumnya sedikit demi sedikit.

5. Menyembuhkan luka

Gunakanlah daun kitolod untuk menyembuhkan luka yang ada di kulit Anda. Daun ini akan menjadi obat luar yang alami agar luka Anda cepat mongering dan mempercepat pembentukan kulit baru dalam masa penyembuhan.

6. Mencegah katarak

Mata yang sehat tentunya perlu mendapatkan perlindungan lebih dari penyakit, salah satunya penyakit katarak. Untuk itu, cobalah menggunakan daun kitolod agar mata Anda tidak terjangkit penyakit katarak.

7. Antibiotik luka

Daun kitolod dapat berperan sebagai antibiotic alami untuk luka ringan seperti lecet atau robek. Cara penggunaannya sama seperti pada kasus sakit gigi, daun kitolod ditumbuk dan dibalurkan pada luka dan sekitarnya. Cara ini tidak dianjurkan untuk luka berat seperti luka sobek yang terlalu dalam karena jika daun tertinggal di dalam luka untuk waktu yang lama, dapat menyebabkan infeksi.

Manfaat dan Khasiat Daun Kitolod Lainnya:

    Baik untuk paru-paru
    Obat borok
    Menyehatkan gigi
    Obat batuk
    Mempercepat penyembuhan luka

Anatomi tumbuhan

Kitolod memiliki bunga berwarna putih yang muncul dari ketiak daun dan bertangkai panjang. Daun kitolod adalah daun tunggal berbentuk meruncing dan sedikit bergerigi. Batangnya tegak, menopang daun, bunga dan buahnya hingga 60cm, dan pada pangkalnya memiliki getah yang beracun. Perbanyakan tanaman dapat dilakukan secara vegetative (stek) dan generative (biji)

Bagian dari tanaman kitolod yang ampuh dalam menyembuhkan penyakit adalah bunga dan daunnya. Tidak hanya mengatasi penyakit, tanaman ini akan mendukung kesehatan Anda dengan lebih baik. Bagaimana caranya? Sangat mudah. Anda bisa merebus daun kitolod beserta bunganya untuk mendapatkan khasiat alami yang menyehatkan. Anda patut mencoba daun ini karena sudah diteliti keampuhannya dalam mengatasi gangguan kesehatan yang menyerang tubuh.

Kesehatan pernapasan juga sangat penting dalam tubuh karena sistem pernapasan merupakan bagian dari tubuh yang perlu dilindungi seperti halnya sistem pencernaan. Anda bisa mulai mencoba daun kitolod untuk menyehatkan pernapasan.
Share:

Macam Mcam Produk

BANK PEMBAYARAN TRANSFER

JASA PENGIRIMAN PAKET

BARANG AMAN BERGARANSI